Universitas Kaltara

PkM FMIPA UNIKALTAR DI DESA SAJAU HILIR

PkM FMIPA Unikaltar di Sajau Hilir merupakan salah satu Tri Dharma yang rutin dilaksanakan oleh para dosen di lingkup FMIPA Unikaltar. Kegiatan ini sebagai bentuk transfer ilmu kepada masyarakat. Fakultas MIPA Universitas Kaltara yang terdiri dari Program Studi Fisika dan Program Studi Matematika menyelenggarakan kegiatan pengabdian kepada Masyarakat (PkM) pada hari Rabu tanggal 30 Agustus […]

PkM FMIPA UNIKALTAR DI DESA SAJAU HILIR Read More »

Asesmen Lapangan Jurusan Fisika 2023

Program studi Fisika Fakultas MIPA Unikaltar Jenjang Sarjana pada tanggal 22-23 Juni 2023 menerima kunjungan Asesor dari Lembaga Akreditasi Mandiri Sains Alam dan Ilmu Formal (LAMSAMA) yaitu Drs. Johan Andoyo Effendi Noor, M.Sc., Pd.D. dan Dr. Masturi, M.Si. Kegiatan Asesmen Lapangan diawali dengan acara Seremonial pembukaan asesmen oleh Dekan FMIPA Ratna Dwi Christyanti, M.Si dan

Asesmen Lapangan Jurusan Fisika 2023 Read More »

Technical Meeting CSC 2023

Technical Meeting (Creative Science Competition) CSC 2023 telah dilaksanakan pada tanggal 10 Februari 2023. kegiatan TM ini terlaksana dengan baik dan diikuti oleh seluruh peserta baik secara online maupun offline. hasil dari TM CSC 2023 dapat dilihat di halaman web BEM FMIPA. kegiatan CSC 2023 ini diikuti 35 tim yang berasal dari 9 sekolah tingkat

Technical Meeting CSC 2023 Read More »

Creative Science Competition

Creative Science Competition merupakan salah satu kegiatan dari BEM FMIPA Unikaltar dalam rangka meningkatkan daya saing siswa/i tingkat SMA/ sederajat se kabupaten Bulungan. kegiatan ini akan dilaksanakan pada tanggal 15 Februari 2023 di Auditorium Universitas Kaltara. Adapun lomba yang akan digelar pada kegiatan ini adalah Lomba Mading, Lomba Karya Tulis Ilmiah dan Lomba Alat Peraga.

Creative Science Competition Read More »

Asesmen Lapangan Jurusan Matematika

Program Studi Matematika Fakultas MIPA Unikaltar Jenjang Sarjana pada tanggal 16-18 Desember 2022 menerima kunjungan Asesor dari Lembaga Akreditasi Mandiri Sains Alam dan Ilmu Formal (LAMSAMA) yaitu Prof. Dr. Janson Naiborhu, S.Si., M.Si dan Prof. Dr. Edi Cahyono, M.Si. Kegiatan Asesmen Lapangan diawali dengan acara Seremonial pembukaan asesmen, pengenalan panel asesor, pembacaan dan penandatanganan Pernyataan

Asesmen Lapangan Jurusan Matematika Read More »

Jurnal Benuanta

Jurnal Benuanta (JB) merupakan Jurnal Pengabdian Masyarakat yang diterbitkan oleh Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Kaltara. sama seperti jurnal pengabdian yang lainnya jurnal ini membahas praktik dan proses pengabdian di masyarakat. Jurnal ini menyediakan forum bagi akademisi dan praktisi untuk mengeksplorasi masalah dan merefleksikan praktik yang berkaitan dengan layanan pengabdian masyarakat. Jurnal ini adalah jurnal daring yang didedikasikan untuk

Jurnal Benuanta Read More »

Pendaftaran Mahasiswa Baru Gelombang 2

Pendaftaran mahasiswa baru GELOMBANG 2 untuk tahun ajaran 2022/ 2023 telah dibuka ayo segera bergabung di FMIPA Unikaltar. Pendaftaran bisa dilakukan dari rumah melalui website siakad unikaltar. Informasi mengenai pendaftaran, sistem perkuliahan, kegiatan dan biaya perkuliahan di FMIPA unikaltar dapat dilihat melalui link berikut. Pendaftaran Mahasiswa Baru FMIPA Unikaltar Jadwal Pendaftaran : 31 Mei –

Pendaftaran Mahasiswa Baru Gelombang 2 Read More »

Berbagi Takjil oleh Mahasiswa dan Alumni FMIPA Unikaltar

Berbagi Takjil: merupakan kegiatan yang lazim dijumpai pada setiap bulan ramadhan. Kegiatan ini dapat kita jumpai pada jalan-jalan maupun pada perempatan jalan. Hari Jumat, 15 April 2022 Mahasiswa dan Alumni FMIPA Unikaltar yang berada pada naungan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam mengadakan kegiatan bagi-bagi takjil untuk pengendara jalan yang melintas

Berbagi Takjil oleh Mahasiswa dan Alumni FMIPA Unikaltar Read More »

Rincian BKT dan DPI bagi Mahasiswa baru

Rincian BKT dan DPI: Saat lulus tes seleksi PMB, calon mahasiswa selanjutnya melakukan pembayaran Biaya Kuliah Tunggal (BKT) dan Dana Pembangunan Institusi (DPI). Adapun rincian pembayarannya sebagai berikut: BKT dibayar setiap semester. Pembayaran BKT dapat diangsur sebanyak 3 periode dalam satu semester yaitu pengurusan KRS, UTS dan UAS. Adapun nominal pembayaran pada setiap periode dapat

Rincian BKT dan DPI bagi Mahasiswa baru Read More »

Sosialisasi Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2022

PKM merupakan suatu ajang kreativitas bagi mahasiswa Indonesia yang telah memiliki sejarah panjang dalam pelaksanaannya. Program PKM awalnya diinisiasi oleh Lomba Karya Ilmiah Mahasiswa (LKIM) pertama di tahun 1988 yang diselenggarakan di Universitas Indonesia. Saat ini, pelaksanaan PKM telah memasuki tahun ke-35 dan semoga akan terus berlanjut di tahun mendatang dan menjadi katalis peningkatan kompetensi

Sosialisasi Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Tahun 2022 Read More »